Lirik Anthem Persip Pekalongan - Selalu Bersamamu

Lirik Anthem Persip Pekalongan - Selalu Bersamamu

Hari demi hari telahku lewati
Semangat ini takkan pernah terhenti
Hingga tiba saatnya kita kan bersatu
Segenap jiwa penuh rasa percaya

Berlarilah kau dengan semangatmu
Kami disini selalu bersamamu
Berlarilah kau dengan semangatmu
Kita gapai mimpi kita semua

Kau pahlawanku
Kau kebanggaanku
Teruslah berjuang
Kami disini bersamamu

Berlarilah kau dengan semangatmu
Kami disini selalu bersamamu
Berlarilah kau dengan semangatmu
Kita gapai mimpi kita semua

Kau pahlawanku
Kau kebanggaanku
Teruslah berjuang
Kami disini bersamamu

Kau kebanggaanku
Bersamamu...

Lirik Anthem Persip Pekalongan Selalu Bersamamu
Lirik Anthem Selalu Bersamamu Persip Pekalongan
Kalong Mania Brigata Batik City

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lirik Anthem Persip Pekalongan - Selalu Bersamamu"

Post a Comment